Close Menu
Blog LapakgamingBlog Lapakgaming
    Facebook X (Twitter) Instagram YouTube TikTok
    Blog LapakgamingBlog Lapakgaming
    • Games
      • Mobile Legends
      • Free Fire
      • Honor of Kings
      • Genshin Impact
      • PUBG Mobile
      • Valorant
      • Game Lainnya
    • Esports
    • Tech
    • Promo
    • Event
    • About Us
    TOP-UP
    Facebook X (Twitter) Instagram
    • Mobile Legends
    • Free Fire
    • Honor of Kings
    • Genshin Impact
    • PUBG Mobile
    • Roblox
    • Honkai Star Rail
    • Ragnarok
    • Valorant
    Blog LapakgamingBlog Lapakgaming
    Home » Mobile Legends » MLBB x Metro Zero: Jadwal, Bocoran Skin,dan  Sistem Draw
    Mobile Legends

    MLBB x Metro Zero: Jadwal, Bocoran Skin,dan  Sistem Draw

    By Aqida Widya Kusmutiarani01/08/2025No Comments4 Mins Read
    Facebook Twitter LinkedIn WhatsApp Email Telegram
    MLBB x Metro Zero
    Share
    Facebook Twitter LinkedIn Email Telegram WhatsApp

    No key points have been set for this post.

    Disclaimer: This summary was created using Artificial Intelligence (AI)

    MLBB x Metro Zero resmi diluncurkan sebagai event terbaru dari Moonton yang membawa sentuhan cyberpunk futuristik ke Land of Dawn. Kolaborasi ini tampil beda dari seri skin sebelumnya, dengan efek visual canggih dan desain karakter yang modern, edgy, dan penuh detail keren.

    Buat yang penasaran dengan jadwal rilis, sistem draw, dan bocoran skin-nya, yuk simak info lengkapnya di bawah ini!

    Daftar Isi

    Toggle
    • Jadwal MLBB x Metro Zero
    • Bocoran Skin Metro Zero
      • Roger
      • Ixia
      • X.Borg
    • Sistem Draw Event Metro Zero

    Jadwal MLBB x Metro Zero

    Event Metro Zero dijadwalkan hadir pada bulan Agustus 2025, dengan prediksi rilis utama pada 8 Agustus bertepatan dengan update patch terbaru di server utama. 

    MLBB
    FF
    PUBG
    VALORANT
    game lainnya…

    Fase pertama dari event ini akan dimulai pada 15 hingga 19 Agustus, di mana pemain bisa mulai mengikuti misi dan draw eksklusif. Secara keseluruhan, event ini diperkirakan akan berlangsung selama 20 hari. 

    Artinya, masih ada waktu yang cukup panjang untuk menyiapkan diamond, menyelesaikan quest harian, atau menunggu promo diskon menjelang akhir periode event.

    MLBB x Metro Zero Phase 1: Jadwal, Review Skin, dan Tips Dapatkan Skin Eksklusif

    Bocoran Skin Metro Zero

    Promo Voucher Game

    🔥Promo Khusus buat Kamu Ada di Sini🔥

    Ada tiga hero beruntung yang mendapatkan skin eksklusif bertema Metro Zero, yaitu Ixia, Roger, dan X.Borg. Ketiganya dipilih karena gaya bertarung serta desain karakter mereka sangat cocok dengan nuansa dunia cyber-futuristik. 

    Mulai dari Roger yang tampil sebagai cyber assassin, Ixia dengan sentuhan digital magic yang elegan, hingga X.Borg yang hadir sebagai tech berserker dengan tampilan paling garang. 

    Tak hanya keren secara visual, masing-masing skin juga dilengkapi efek suara dan animasi yang imersif. Berikut detail efek yang dihadirkan pada tiap hero dalam kolaborasi MLBB x Metro Zero.

    Baca juga  MLBB x Ducati: Harga Skin Ducati ML Benedetta dan Irithel

    Roger

    Skin Metro Zero milik Roger hadir dengan tampilan futuristik yang langsung mencuri perhatian. Armor-nya dipenuhi warna neon mencolok, dengan aksen biru, oranye, dan merah yang memberi kesan cyberpunk ala pejuang masa depan. 

    Dalam wujud manusianya, Roger tampil gagah mengenakan jubah putih bergaya modern, lengkap dengan kalung bola energi yang memperkuat nuansa high-tech.

    Ixia

    Ixia tampil penuh warna dengan gaya cyber pop yang futuristik dan unik. Rambut putihnya dipadukan dengan gradasi merah muda yang mencolok, menciptakan kesan pemberontak yang tetap stylish. 

    Kostumnya didominasi oleh warna pink dan neon, dihiasi jaket high-tech dengan detail aksen emas dan motif digital yang mempertegas karakternya.

    X.Borg

    X.Borg dalam versi Metro Zero hadir sebagai petarung bergaya tech warrior yang keren dan berani. Rambut putih yang disisir ke samping menambah kesan edgy, ditambah dengan headband merah berlogo emas sebagai ciri khasnya.

    Armor-nya didesain dengan kombinasi warna merah metalik dan biru neon, memberikan tampilan cyberpunk yang solid dan agresif.

    Sistem Draw Event Metro Zero

    Event Metro Zero akan hadir dalam bentuk Draw Event, serupa dengan event NeoBeasts atau kolaborasi Naruto yang sebelumnya sukses digelar. 

    Dalam event ini, kamu bisa menggunakan diamond untuk mengikuti undian dan berkesempatan mendapatkan berbagai hadiah menarik, mulai dari efek eliminasi, recall, emote, hingga skin utama Metro Zero.

    Untuk bisa mengklaim satu skin Metro Zero, kamu memerlukan 1.200 token, sementara jika ingin mengoleksi ketiga skin (Roger, Ixia, dan X.Borg), maka dibutuhkan total 3.600 token.

    Sistem draw-nya cukup familiar dan tentunya menawarkan berbagai diskon menarik:

    • Draw pertama 1x per hari hanya membutuhkan 25 diamond (harga normal 50 diamond).
    • Draw pertama 10x hanya memerlukan 50 diamond (diskon besar dari harga asli 500 diamond).
    • Untuk 10x draw berikutnya, tersedia diskon 10% menjadi 450 diamond.
    • Menariknya, setiap melakukan 10x draw, kamu dijamin akan mendapatkan satu item bertema Metro Zero secara acak.
    Baca juga  Build Item dan Emblem Karina MLBB Terkuat dan Tersakit

    Sebagai tambahan, akan ada event Premium Supply yang berlangsung dua kali selama periode event di mana pemain bisa mendapatkan tiket gacha gratis untuk menambah peluang draw tanpa harus mengeluarkan diamond lebih banyak.

    Jadi, pastikan kamu manfaatkan semua peluang yang ada agar tidak ketinggalan hadiah-hadiah eksklusif dari dunia cyberpunk MLBB x Metro Zero ini!

    Siapkan diamond MLBB-mu, top up ml murah di Lapakgaming sekarang!

    MLBB
    FF
    PUBG
    VALORANT
    game lainnya…
    Share. Facebook Twitter LinkedIn WhatsApp Email Telegram
    Aqida Widya Kusmutiarani

    SEO Content Writer dengan pengalaman lebih dari 2 tahun dalam penulisan digital, khususnya di topik seputar game seperti Free Fire, Mobile Legends, dan Honor of Kings. Saat ini, saya fokus menulis konten SEO-friendly yang informatif dan engaging, dengan Honkai, Honor of Kings, dan Free Fire sebagai game favorit saya.

    Related Posts

    4 Tips Hemat 11.11 MLBB 2025, Dapatkan Skin Premium Tanpa Harus Top Up Banyak!

    04/11/2025

    5 Tips Hemat Gacha Nexus Sea 11.11 Mobile Legends, Dapat Skin Keren Tanpa Boros Diamond!

    04/11/2025

    Klasemen MPL ID S16, ONIC Esports Juara! Ini Daftar Lengkap Peringkat dan Penghargaan!

    03/11/2025
    Leave A Reply Cancel Reply

    Artikel terbaru

    4 Tips Hemat 11.11 MLBB 2025, Dapatkan Skin Premium Tanpa Harus Top Up Banyak!

    04/11/2025

    5 Tips Hemat Gacha Nexus Sea 11.11 Mobile Legends, Dapat Skin Keren Tanpa Boros Diamond!

    04/11/2025

    Klasemen MPL ID S16, ONIC Esports Juara! Ini Daftar Lengkap Peringkat dan Penghargaan!

    03/11/2025
    MAU TOP UP APA?
    MLBB

    Free Fire

    Genshin Impact

    Koin Tiktok Gift Card

    Honkai Star Rail

    Bigo Live

    Steam Wallet

    Lineage2M

    Valorant

    Free Fire Max

    Berita dan artikel game menarik hanya di Lapakgaming. Temukan informasi terkini dan guide terlengkap dari game-game populer seperti Mobile Legends, Free Fire, Genshin Impact, dan sebagainya.

    Facebook X (Twitter) Instagram TikTok RSS
    Promo Lapakgaming

    Nikmati Cashback Top Up 70% sepanjang Oktober 2025 pakai GoPay App!

    04/11/2025

    Apply dan Aktivasi Allo PayLater, dapatkan Bonus Kupon 500 ribu!

    04/11/2025
    Lapakgaming Overseas Blogs

    Malaysia, Philippines, Singapore, USA

    Other Trusted Top Up Platforms

    Joytify US, Joytify Brazil, Itemku

    © 2025 PT. Global Digital Indokreasi - All Rights Reserved.

    Type above and press Enter to search. Press Esc to cancel.